Cari Blog Ini

2012-09-29

SEO Costum Robot Header Tag

Costum Robot Header Tag adalah sebuah pengaturan khusus yang disediakan oleh blogger bagi pengguna blogspot. Pengaturan ini akan diletakkan oleh blogger pada setiap head dari akun blogspot, sehingga apabila mesin jelajah mengunjungi blog, spider atau crawler dari Google, Ask, Bing dan mesin pencari lainnya segera membaca pengaturan ini.

Pengaturan Tag Header Robot Khusus ini mengatur bagian apa saja dari konten blog yang boleh disimpan oleh search engine. Sebelum melakukan tweak pada bagian ini, ada baiknya dilakukan terlebih dahulu Setting SEO Robots.Txt agar terjadi kesesuaian antara bagian-bagian yang boleh dijelajahi dan bagian yang boleh disimpan.

Pengaturan yang baik pada Costum Robot Header Tag ini adalah:

HOME : all dan noarchive
*halaman beranda boleh diindeks, difollow, ditranslate, disimpan snippetnya, disimpan gambar-gambarnya tetapi tidak disimpan tampilannya.

LAMAN ARSIP DAN PENELUSURAN: noindex, noarchive, nosnippet
*halaman arsip boleh difollow, ditranslate, disimpan gambar-gambarnya tetapi tidak disimpan linknya, tidak disimpan tampilannya dan tidak disimpan snippetnya.

POST DAN LAMAN: all
*halaman post dan page ini boleh disimpan seluruh konten didalamnya.

Setting SEO Costum Header Tag

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Popular Posts